Pemrograman Scratch

Cara kita menggunakan program di scratch. 

1. Jalankan program Scratch yang telah dibuat.
2. Masukkan nilai jari-jari dan tinggi tabung yang diinginkan.
3. Klik tombol "Enter" untuk menjalankan program.
4. Program akan menampilkan hasil perhitungan luas dan volume tabung.

Dengan menggunakan pemrograman di Scratch, kita dapat dengan mudah mencari luas dan volume tabung dengan memasukkan nilai jari-jari dan tinggi tabung.

Variabel yang kita gunakan adalah
-Jari jari
-Tinggi
-Luas Tabung
-Volume tabung

input yang akan kita pakai yaitu jari jari dan tinggi, contohnya dengan jari jari 10cm, dan tinggi 5 kita akan mendapatkan output 1570.

gambar program

hasil

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Istilah-istilah media sosial